TNI dan Warga Terus Jaga Kekompkan di Pekerjaan TMMD Kodim Kendal

- Senin, 12 Oktober 2020 | 18:15 WIB

Kendal, Detik Sumsel -- Pengecoran jalan yang merupakan kegiatan fisik program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 109 Kodim 0715/Kendal di Desa Sendang kulon, Kecamatan Kangkung, Kabupaten Kendal terus dikerjakan. Di samping pembangunan jalan sepanjang 1.200 meter, Satgas TMMD Kodim 0715/Kendal juga membangun 10 unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) keluarga yang tersebar di Desa Sendang kulon. Rehab RTLH itu diperuntukan bagi warga yang benar-benar berhak dan pantas rumahnya untuk di rehab. Danpos TMMD Pelda Supriyadi menjelaskan, hingga di pekan ke tiga pelaksanaan TMMD, anggota Satgas TMMD 109 Kodim 0715/Kendal dibantu warga setempat masih terus mengerjakan proses pengecoran jalan dan pekerjaan lainya. "Kebersamaan dan kekompakan ini akan selalu kami jaga, guna mewujudkan kemanunggalan TNI dengan Rakyat, " papar Pelda Supriyadi. (Pendim 0715/Kendal)

Editor: Fauzi

Rekomendasi

Terkini

Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Sitaro Meletus

Kamis, 18 April 2024 | 12:24 WIB
X