Palembang, Detik Sumsel- Menjelang akhir tahun 2018, Telkomsel kembali memanjakan pelanggan yang selama ini telah setia menggunakan produk dan layanan Telkomsel melalui program Pesta Akhir Tahun. Sebagai tanda terima kasih kepada pelanggan, Telkomsel memberikan kesempatan kepada pelanggan untuk bisa memperoleh ribuan hadiah spesial, di antaranya hadiah utama berupa satu unit …
Read More »Fraksi DPRD Kota Palembang Setujui 4 Raperda di Bahas dalam Pansus
Palembang, DetikSumsel- Delapan Fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palembang, memberikan pandangan umum terhadap Empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda), Rabu (17/10). Dalam rapat paripurna ke 17 masa persidangan III. Sidang yang dipimpin Wakil Ketua DPRD Kota Palembang, Sri Wahyuni dihadiri 26 anggota legislatif, Kepala OPD, Camat, Lurah dan tamu …
Read More »Komisi II Beri Batas Waktu Dua Bulan Tuntaskan Persoalan Dualisme Kepemimpinan Koperasi Indo Plasma
Palembang, Detik Sumsel- Komisi II DPRD Provinsi Sumsel men-deadline PT Swadaya Indo Plasma (SIP) dan Pemkab Banyuasin untuk menuntaskan dualisme kepengurusan Koperasi Indo Plasma Bersaudara (IPB) dalam satu bulan kedepan. Wakil Ketua Komisi II DPRD Sumsel, Sujarwoto menegaskan, DPRD akan menerima laporan dari hasil musyawarah mufakat yang akan dilakukan oleh koperasi maupun …
Read More »Yuk Ikuti SI Fest 2018, Catat Agendanya…
Palembang, Detik Sumsel- Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi (HIMSI) Fakultas Ilmu Komputer Unsri menggelar Sistem Informasi (SI) Festival 2018. Even yang mengangkat tema ‘Sriwijaya Youth Creativity Digital Era’ ini, bermaksud mengajak masyarakat umum agar lebih mengenal dan memahami betapa pentingnya teknologi. “Terdapat 2 kompetisi dan seminar IT pada acara SI Fest …
Read More »APBD 2019 Sesuai dengan Program Gubernur
DPRD Dengarkan Visi-Misi Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel Palembang, Detik Sumsel- Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel periode 2018-2023 Herman Deru dan Mawardi Yahya menyampaikan pidato visi dan misi di sidang Paripurna Istimewa XXVI DPRD Provinsi Sumsel, Senin (08/10/2018). Rapat paripurna ini dihadiri oleh Plt Ketua DPRD Provinsi Sumsel, Anggota DPRD Sumsel, …
Read More »SFC Terancam Denda Rp100 Juta, Deru: ‘Kage Nunggu Gajian Kalau Keno Dendo’
Palembang, Detik Sumsel- Aksi spontanitas Gubernur Sumsel, Herman Deru masuk ruang ganti saat jedah pertandingan Sriwijaya FC Vs Bali United Sabtu malam (06/10) membuat tim kebanggaan wong kito ini, terancam denda. Menanggapi hal ini, gubernur Sumsel, Herman Deru mengaku belum tahu dan tidak bisa memberi tanggapan. “Dendo apo? agek aku cek dulu, belum …
Read More »Dewan Minta Pertagas Salurkan Gas Untuk Warga
Palembang, Detik Sumsel- DPRD Sumsel meminta Pertagas untuk menyalurkan gas ke rumah warga, terutama bagi warga yang dekat dengan pemasangan pipa gas. “Sehingga masyarakat tidak akan ribut dikarenakan juga menikmati gas tersebut dalam memenuhi kebutuhan sehari harinya” kata anggota komisi I DRPD Sumsel, H Husni Thamrin kepada wartawan di Palembang, …
Read More »Modifikasi Trainset LRT Palembang ke Delapan
Madiun, Detik Sumsel- Rangkaian kereta light rapid transit (LRT) Palembang ke-delapan sudah memasuki tahap finishing pembuatan oleh PT Inka (Persero) di Madiun. Dijadwalkan, trainset terakhir ini akan dikirim bulan Desember nanti ke Palembang. “Trainset ke-delapan tinggal proses pengetesan statis, ditimbang, belokan, pengetasan air. Awal Desember akan kita kirim ke Palembang sesuai …
Read More »